Kemampuan Menulis Surat Resmi Siswa Kelas VII SMP YLPI P. Marpoyan Pekanbaru

Sarifatul Hikmah, Nursal Hakim, Dudung Burhanudin

Abstract


Penelitian ini membahas tentang Kemampuan Menulis Surat Resmi Siswa Kelas VII SMP YLPI P. Marpoyan Pekanbaru. Penelitian ini bertujuan mendeskripsikan bagian-bagian surat undangan penerimaan rapor yaitu, kepala surat, tanggal surat, nomor surat, lampiran surat, perihal surat, tujuan surat, salam pembuka, paragraf pembuka, isi surat, paragraf penutup, salam penutup, pengirim surat, dan bahasa surat. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif. Sumber data penelitian ini terdiri dari 2 kelas dengan jumlah populasi 51 orang siswa dan sampel 49 orang siswa. Hasil penelitian diperoleh dari tes esai menulis surat undangan penerimaan rapor. Kemampuan menulis surat resmi siswa kelas VII SMP YLPI P. Marpoyan Pekanbaru tergolong tinggi dengan rata-rata 87,10.

Keywords


menulis, surat resmi, surat undangan

Full Text:

PDF

References


Dalman. (2016). Keterampilan Menulis. Jakarta: Rajawali Press.

Nurfadhilah. (2018). Kemampuan Menulis Surat Resmi Siswa Kelas VII MTs Al-Muttaqin Pekanbaru. Skripsi. Pekanbaru: FKIP Universitas Riau.

Saddhono, K. & Slamet Y. (2014). Pembelajaran Keterampilan Berbahasa Indonesia. Yogyakarta: Graha Ilmu.

Semi, M.A. (2007). Dasar-dasar Keterampilan Menulis. Bandung: Angkasa.

Soedjito & Solchan. (2004). Surat-Menyurat Resmi Bahasa Indonesia. Bandung: Remaja Rosdakarya.

Suparno & Yunus, M. (2006). Keterampilan Dasar Menulis. Jakarta: Universitas Terbuka.

Suprapto. (2004). Pedoman Lengkap Surat Menyurat bahasa Indonesia. Surabaya: Indah.

Triharjanto. (2008). Panduan Praktis Menulis Surat. Yogyakarta: Hanggar Kreator.




DOI: http://dx.doi.org/10.31258/jtuah.1.2.p.132-139

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.